MENGANALISIS PRINSIP PERANCANGAN, PEMBUATAN DAN PENYAJIAN PRODUK KERAJINAN DARI BAHAN ( KAYU , ROTAN, BAMBU)
Kerajinan Bahan Keras (Prakarya Kelas IX/1). . A.)Prinsip Perancangan, Pembuatan, dan Penyajian Produk Kerajinan Kayu, Bambu, dan Rotan 1. Prinsip Perancangan a. Mencari Ide B erbeda dengan karya kerajinan yang pembuatannya ditentukan oleh daya kreativitas seseorang. Ide untuk merancang karya kerajinan dari kayu bambu dan rotan banyak dipengaruhi oleh bentuk-bentuk yang sudah banyak dibuat sebelumnya. Ide yang dibutuhkan dalam proses ini lebih banyak berupa ide memodifikasi suatu bentuk untuk memperoleh bentuk yang baru. b. Membuat Gambar atau Sketsa S etelah menemukan ide, baik original atau modifikasi segera tuangkan dalam bentuk gambar atau sketsa. Gambarkan ide-ide rancanganmu pada sebuah buku atau lembaran kertas dengan menggunakan pensil, spidol, atau bolpoin. Gambarkan ideas asli atau modifikasi berupa variasi produk, satu produk yang memiliki fungsi sama namun dengan bentuk yang berbeda produk dengan bentuk yang sama dengan warna dan motif yang berbeda dan sebagainya. c